MALANG - Dalam upaya meningkatkan kepedulian terhadap para tahanan, Kepolisian Resor Malang (Polres Malang), Polda Jawa Timur menggelar kegiatan Jumat Berkah dengan memberikan makanan tambahan kepada para tahanan di Rumah Tahanan (Rutan) Mapolres Malang, Jumat (2/8/2024). Kasatsamapta Polres Malang Iptu Saiful Ilmi bersama Kasattahti Polres Malang Iptu Agus Suryadi serta petugas kepolisian lainnya, membagikan susu UHT dan roti kepada puluhan tahanan. Tidak hanya sekedar membagikan makanan, kegiatan ini juga dilanjutkan dengan doa…
KOTA PROBOLINGGO - Kecelakaan pada perlintasan kereta api yang terjadi di desa Pesisir Kecamatan Sumberasih Kab. Probolinggo menyisakan duka yang mendalam bagi keluarga korban. Dalam kejadian yang terjadi pada Selasa (30/07/24) siang tersebut, 2 pelajar putri SMKN 1 Probolinggo menjadi korban. Yang pertama yaitu IM (19 Th) warga desa Mentor Kecamatan Sumberasih Kab. Probolinggo. IM ini meninggal dunia ditempat. Sedangkan untuk korban yang kedua yaitu WD (17 Th) warga Desa Lemah Kembar Kec. Sumberasih Kab. Probolinggo. Kapolres Pro…
SIDOARJO - Satreskrim Polresta Sidoarjo berhasil mengungkap kasus penipuan perjalanan ibadah umrah. Tindak penipuan ini berlangsung pada April 2022 di wilayah Sidodadi, Taman, Sidoarjo. Satu orang tersangka dalam kasus ini yang sebelumnya ditetapkan sebagai DPO kini berhasil ditangkap Polisi. Disampaikan Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo Kompol Agus Sobarnapraja, pengungkapan kasus penipuan perjalanan ibadah umrah di wilayah hukum Polresta Sidoarjo ini bermula dari adanya laporan masyarakat atau korban. Pelaku yang diamankan yakni…
NGANJUK - Kapolres Nganjuk, AKBP Siswantoro, S.I.K., M.H., didampingi Wakapolres Nganjuk, Pejabat Utama (PJU) dan Kapolsek Warujayeng menggelar Program Jum’at Curhat, di Pendopo Kecamatan Tanjunganom, Jum’at (2/8/2024). Program Jum’at Curhat yang dilaksanakan dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) ini dihadiri oleh unsur Forkopimcam Kecamatan Tanjunganom, Pemerintahan Desa (Pemdes) se Kecamatan Tanjunganom, Tokoh Lintas Agama serta Tokoh Masyarakat. Dalam rangkaian kegiatan Program Jum’at Curha…
Jakarta. Divisi Humas Polri menggelar audiensi dengan Lembaga Administrasi Negara (LAN) demi meningkatan sinergisitas di Gedung Divisi Humas Polri, hari ini (2/8/2024). Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho pun menerima langsung rombongan yang dipimpin Plt. Kepala LAN RI Dr. Muhammad Taufiq, DEA. Plt Kepala LAN RI mengaku bahwa saat ini banyak program Divisi Humas Polri yang telah semakin modern. Hal itu patut diapresiasi karena perkembangan zaman dengan berbasis digital membutuhkan modernisasi. “Begitu canggih dan modern kek…
KOTA MOJOKERTO - Jelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Polres Mojokerto Kota mengintensifkan kegiatan latihan pengendalian massa (Dalmas). Latihan dipimpin oleh Kasat Samapta AKP Anang Leo Afera, S.H., serta diikuti oleh 160 personel Polres Mojokerto Kota dan jajaran. Latihan yang digelar di Lapangan Patih Gajah Mada Makopolres Mojokerto Kota ini terbagi menjadi 3 regu yaitu Pleton Negosiator, Pleton Dalmas Awal serta Kompi Dalmas Lanjut. Menurut AKP Anang, Latihan Dalmas ini dilaksanakan guna kesiapa…
JEMBER - Terenyuh oleh kisah seorang pelajar yang harus jalan kaki bahkan berlari setiap hari untuk pergi dan pulang sekolah, Kapolres Jember AKBP Bayu Pratama Gubunagi mencari dan kunjungi rumah anak tersebut. Ia adalah Muhamad Alif, seorang anak pelajar yatim piatu yang tinggal di Lingkungan Cupu, Kelurahan Baratan, Kecamatan Patrang. Kapolres Jember didampingi Kasatlantas AKP. Ahmad Fahmi Adiyatma, Danramil Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono dan Kapolsek IPTU Suparman S.Pd menunjukkan empatinya dengan memberikan bantuan berupa…
Social Plugin