JAKARTA— Dari hasil survei yang dilakukan oleh Litbang Kompas, TNI dan Polri menempati urutan teratas sebagai lembaga yang memiliki citra terbaik. Beragam respons positif datang dari sejumlah kalangan, mulai dari anggota DPR hingga pimpinan Ormas Islam. Utamanya, mereka memuji apa yang sudah ditorehkan oleh kedua institusi negara itu. Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Adies Kadir bangga capaian Polri yang jadi institusi dengan citra terbaik. “Sebagai pimpinan Komisi III DPR RI yang menjadi mitra kerja Polri, tentunya kami sangat s…
JAKARTA – Kembali Litbang Kompas melakukan survei terkait citra lembaga negara pada 27 Mei-2 Juni 2024. Survei tersebut dilakukan melalui melalui wawancara tatap muka kepada 1.200 responden yang dipilih secara acak dengan metode pencuplikan sistematis bertingkat di 38 provinsi di Indonesia. Hasil dari metode survei yang memiliki tingkat kepercayaan 95% dan margin of error plus minus 2,83 persen itu menunjukkan sejumlah lembaga negara tercatat tren kenaikan citra positif. Litbang Kompas menyatakan survei ini sepenuhnya dibiayai oleh…
SURABAYA – Sinergitas dan soliditas TNI – Polri di Jawa Timur terus dibangun oleh Polda Jawa Timur bersama Kodam V Brawijaya. Hal itu seperti pada rangkaian memperingati Hari Bhayangkara ke-78 dimana Polda Jawa Timur menggelar olahraga bersama Sinergitas TNI-Polri dan instansi samping. Panggung Prajurit yang dilaksanakan di Lapangan Apel Mapolda Jatim itu selain dengan olahraga bersama juga digelar pasar murah produk UMKM. Pada kegiatan tersebut selain senam pagi juga digelar sepak bola mini soccer yang diikuti oleh pejabat utama b…
TULUNGAGUNG - Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78, Polres Tulungagung Polda Jawa Timur bekerjasama dengan Dinas Perkim Kabupaten Tulungagung bedah rumah warga di Dusun Baran, Desa Banyuurip, Kecamatan Kalidawir. Kapolres Tulungagung AKBP Teuku Arsya Khadafi, SH, SIK, M.Si melalui Kasihumas Polres Tulungagung, Iptu Mujianto mengatakan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama bagi mereka yang dinilai memerlukan bantuan. "Sebelumnya kami verifikasi dulu kondisi ruma…
SURABAYA - Ketua Umum Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Provinsi Jawa Timur Irjen Pol Imam Sugianto, yang diwakili Kabidhumas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto selaku Ketua Harian PBVSI Jatim secara simbolis memberangkatkan lima tim bola voli U-17, Kamis (20/6). Lima tim perwakilan Provinsi Jawa Timur itu akan bertanding di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) di Yogyakarta. “Harapan kita puncak prestasi di Kejurnas ini bisa dicapai oleh rekan – rekan perwakilan dari Jawa Timur, ”ungkap Kombes Dirmanto di Aula Bidhumas Polda Jat…
SITUBONDO - Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H., S.I.K., M.H. menemui mahasiswa tergabung dalam Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Situbondo yang menggelar aksi damai dan doa bersama di depan Mako Polres Situbondo. Pengamanan dan pengawalan aksi damai PC PMII Situbondo dimulai dari jalan Kartini menuju Mako Polres situbondo oleh personel Polres Situbondo. Sesampainya di depan mako Polres Situbondo, penanggung jawab aksi Ketua Umum PC PMII Lukman Nurkholis dan Wakil Ketua 2 PC PMII Saifur …
KOTA BATU - Polres Batu Polda Jatim menggelar Focus Group Discussion (FGD) di Hotel Orchid Batu, Kamis (20/6/2024). FGD tersebut digelar dalam rangka mewujudkan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 yang aman dan kondusif. Hal itu seperti disampaikan oleh Wakapolres Batu Kompol Jeni Al jauza yang mewakili Kapolres AKBP Oskar Syamsuddin yang juga hadir membuka forum tersebut. “Kegiatan ini sebagai langkah persiapan untuk menyongsong Pilkada 2024 yang aman dan kondusif,”kata Kompol Jeni. Wakapolres Batu ini juga mengungkap…
Social Plugin